LF-Konfigurasi Perangkat Jaringan Sistem Operasi Linux (Debian 11)
Konfigurasi Perangkat Jaringan Sistem Operasi Linux (Debian 11) Konfigurasi Jaringan Menurut Sridanti (2022) Tugas utama administrator jaringan adalah untuk memantau beberapa aktivitas melalui jaringan dan konfigurasi jaringan memungkinkan mereka untuk melacak setiap perubahan yang mempengaruhi kinerja jaringan. Dengan bantuan pelacakan perubahan, administrator dapat mengurangi waktu henti jaringan. Jika ada pembaruan sistem yang menyebabkan gangguan pada kinerja jaringan; maka Anda dapat kembali ke konfigurasi sebelumnya yang berfungsi dengan baik. Selain itu, keamanan jaringan juga dapat dioptimalkan, dan membantu untuk menyimpan pengaturan konfigurasi jaringan sebelumnya. Misalnya, IP dinamis digunakan oleh sebagian besar user internet, Anda dapat mengatur IP statis dan sangat membantu dalam beberapa bisnis di mana Anda harus mengingat alamat IP perangkat internal maupun eksternal. Menurut Adnan Shabbir (2021) Debian adalah distribusi berbasis Linux yang terkenal dengan ke